Tupperware Produk Rumah Tangga Kecintaan Emak-Emak Indonesia Ajukan Perlindungan Kebangkrutan
Hallo Sobat BasBis! Tampaknya kalangan ibu-ibu saat ini sedang resah karena akan kehilangan produk rumah tangga nomor satu mereka yaitu tupperware. Produk dengan garansi seumur hidup tersebut telah resmi mengajukan bangkrut dengan hutang sebesar $818 juta atau setara dengan Rp 214 triliun. Dilansir dari CNBC Indonesia, pada September 2024, Tupperware […]